Gang Kelinci
Do = D
Ciptaan Titiek Puspa
Dipopulerkan Oleh Lilis Suryani
Tahun Rilis: 1963
Bait 1:
D G D
Jakarta kota ku indah dan megah
A
Di situlah aku di lahirkan
D G Gm
Rumahku di salah satu gang
D A
Namanya gang kelinci
Bait 2:
D G D
Entah apa sampai namanya kelinci
A
Mungkin dulu kerajaan kelinci
D G Gm
Karena manusia bertambah banyak
D A
Kasihan kelinci terdesak
Reff:
G D
Sekarang rumahnya berjubel
E A
Oh...padat penghuninya
G D
Anak-anak segudang
E A
Krudak... kruduk...Kayak kelinci
Bait 3:
D G D
Kami semua hidup rukun dan damai
A
Hanya satu yang aku herankan
D G Gm
Badanku bulat tak bisa tinggi
D A
Persis kayak anak kelinci
picture is taken from clipartwiki.com
Home /
akord /
chord /
jadul /
kenangan /
lagu /
lawas /
lilis suryani /
lirik /
teks /
tembang /
titiek puspa /
Chord Lagu Gang Kelinci Oleh Lilis Suryani
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Powered by Blogger.
0 comments:
Post a Comment